Apa Itu Ikan Lidah? Yuk, Simak!

Sebelum membahas lebih lanjut apa itu ikan lidah. Ikan lidah adalah ikan demersal yang hidup di dasar perairan laut atau estuari yang mengandung protein dan omega-3. Bentuknya yang pipih seperti lidah adalah inspirasi nama bahasa Indonesia pada jenis ikan ini.…